Kategori
Blogging Things Di Balik Blog

Recap Writing Challenge #2 and Giveaway

Sesuai janji di postingan kemaren, hari ini ini gw pengen share rekapan hasil 31 Days Writing Challenge dan juga giveaway blog ini. Belom pengumuman karena sistem penilaian yang memang ribet. Huahahaha. Jadi isi postingan ini banyak backlink ke postingan gw tahun lalu biar kali aja ada yang pengen tahu bisa langsung cekicek kayak apa sih postingan-postingannya. Kalo […]

Kategori
Blogging Things Di Balik Blog Fragment Technicality

#17 Pencarian Ide

  Sudah masuk ke salah satu angka favorit gw nih. 17. Gw putuskan untuk mengangkat tema proses pencarian ide untuk ditulis di blog ini. Tantangan ini dari Bang Burhan yang kayaknya kaya banget pengalaman hidupnya. Begini tantangan yang diberikan tepatnya: gimana kalau idenya tentang proses pencarian ide untuk memperkaya ide menulis

Kategori
Di Balik Blog Fragment Technicality Weekly Photo Challenge

#14 Lagi tentang Sayah

Hari Minggu begini beneran semangat bikin postingan drop euy. Padahal dah kepikiran mau bikin postingan ngejawab tantangan dari Mbakyuku yang ajaibnya sejarah sekolahnya sama plekketiplek tapi kemampuan nulisnya jauh banget *gak nyambung. Siapa yang gak kenal sama Mba Nurul yang tulisan dahsyatnya bisa membuat perubahan baik bagi negara ini. Tantangannya banyak sih tapi saya ambil […]

Kategori
Di Balik Blog Fragment GiveAway Technicality

#8 Tujuan Ngeblog

Udah seminggu lebih ya giveaway blog ini dan tantangan nulisnya dan masih terus ada temen-temen yang kasih ide. Makasih yaaa. Ada yang belum ikutan? Yuk buka postingannya dan kasih ide tantangan buat gw bikin postingnya di sini. Yang unik ya, biar menggelitik gw buat bikin postingan dan jadi bikin kesempatan menangin hadiah yang insyaAllah gw baginya […]

Kategori
Di Balik Blog GiveAway

#1 Start from the Lowest Point

December starts so does my year end giveaway and 31 Days Writing Challenge. Sebagai tulisan pertama, tantangan dari Deva yang blog barunya RanselIjo.com bikin mupeng pengen jalan-jalan melulu. When is my lowest point in life and how I deal with it? Jadi ngubek-ngubek memori. Kapan ya kejadian gw merasa ada di lowest point. Awalnya mau […]

Kategori
Being a Father Blogging Things Di Balik Blog Rants

Better be Careful (than Sorry)

Siang ini pas bw baca cerita temen yang lagu sendirian di rumah untuk beberapa waktu. Menyenangkan baca cerita gimana dia ngisi waktunya dan gimana belahan jiwanya juga menyadari betapa kehadirannya sungguh berarti ketika kondisinya terpisah. Kemudian kepikiran serem banget ya kondisinya. Sendirian di rumah, kalo kenapa-kenapa gimana. Ada yang niat jahat gak ya kalo baca […]

Kategori
Di Balik Blog Fragment Perencanaan Keuangan Technicality

Postingan Berbayar

Hayooo, siapa yang pernah terima postingan berbayar? tunjuk tangan Untuk ukuran blog yang gak seberapa rame ini lumayan lah gw pernah terima beberapa kali postingan berbayar. Karena sayah ini orangnya lugu tak berpengalaman, postingan berbayar yang saya terima pun mulai dari yang cuma berupa voucher buat belanja lagi senilai seratus ribu rupiah. Pada tahu lah […]

Kategori
Blogging Things Di Balik Blog Technicality

(Bukan) Postingan Geje(?) Oh Please!

*postingan ini gak pake gambar yang biasanya gw kasih meskipun suka gak nyambung* Ada yang baca postingan gw kemaren yang mencoba menganalisa perubahan diri gw sendiri (manalah mungkin gw menganalisa perubahan orang lain? Eh bisa aja kalo seleb ya yang gw bahas kayak gimana Cinta dulu dan sekarang *eaaaaa*) dan komen-komennya? Komen dari MemTyke, crafter […]

Kategori
Blogging Things Di Balik Blog Produk Review

(lagi-lagi) Tentang Blog

Mestinya bikin semacam review blog sendiri itu sekitaran ultah blog ya yang mana untuk blog ini sekitaran Desember (kalo gak salah sih ya). Tapi gw bikin sekarang gapapa kan ya karena dah kepikiran banget mau nulisnya dari kapan hari. Tentang Blog dan Traffic Awalnya banget bikin blog buat nulis ala-ala diary karena penempatan dapet Lampung […]

Kategori
Di Balik Blog

Bekasi, Kopdar dan Mi Aceh

Udah pada baca postingan dari Yeye, Yani, Pungky, Desi dan Mas Ipong dan yang lainnya kan ya soal mie aceh dan bekasi. *udah pada posting belom sih? gw google kok gak nemu. Hahahaha.   Sama dong, gw gak mau ketinggalan. Biar eksis gitu. Ihik. Jadi ya, dah berbulan-bulan yang lalu tim kwek-kwek (empat nama di atas ditambah […]

error: Konten dalam blog ini dilindungi oleh hak cipta
Exit mobile version