Kategori: Perencanaan Keuangan
Artikel seputar membuat perencanaan keuangan pribadi yang mudah dipraktikkan.
Beberapa waktu yang lalu, kita sudah membahas mengenai Dana Pensiun Pemberi Kerja di blog ini. Boleh lo, kalau mau diceki-ceki lagi; buat reminder atau kalau memang belum baca. Nah, yang kali ini kita akan bahas jenis dana pensiun yang lain, yaitu Dana Pensiun Lembaga Keuangan atau …
Nikah gratis di KUA lagi jadi tren nih di kalangan generasi Z dan milenial akhir. Gimana denganmu? Apakah kamu termasuk dari mereka yang, “Nikahnya gratis aja. Uangnya buat honeymoon.” Atau, “Nikah di KUA aja, gratis. Uangnya buat DP rumah.” Atau bisa jadi, “Ke KUA aja, uangnya …
Rencana jalan berbayar di Jakarta sepertinya tinggal menunggu waktu untuk direalisasikan. Meskipun ya, masih dalam wacana, katanya. Gimana? Kira-kira apakah berpengaruh terhadap keuangan kamu? Pasalnya, ini nanti bakalan masuk ke anggaran transportasi kan? Jika misalnya sehari-hari rutemu banyak melintasi jalan berbayar ini, hmmm … kira-kira bakalan …
Menghangatnya isu mengenai pentingnya kesehatan mental, maka kebutuhan untuk self love pun menjadi naik prioritasnya. Enggak salah sih, karena ya, kesehatan mental ini sangatlah penting! Hal ini terkait dengan bagaimana kita menerima diri sendiri; baik kelebihan maupun kekurangannya. Saat kita bisa menerima diri sendiri dan kemudian …
Halo, para #PemburuProyekan! Bagaimana nih, tahun baru kalian? Semoga di tahun ini, proyek moncer yak! Amin! Mari saling mengaminkan. Yang keduanya, semoga perencanaan keuangan pribadi kamu juga lebih baik. Gimana? Butuh contoh perencanaan keuangan pribadi supaya tahun ini keuanganmu lebih baik? Kasih dah! So, kalau memang …
Apa kabar yang baru pulang dari liburan akhir tahun? Sehabis liburan, apakah tubuh dan pikiran kamu lebih fresh sekarang? Siap untuk mengais rezeki lagi demi segenggam berlian? Ataukah, sehabis liburan malah loyo—apalagi ditambah keuangan yang morat-marit? Aduh, kalau ternyata yang terakhir yang kamu alami, turut prihatin …
Sudah bikin resolusi keuangan belum? Yah, klise amat, nanyain resolusi keuangan lagi. Well yeah, bagi sebagian orang, semacam buat apa sih bikin resolusi kalau nantinya bakal dilupain juga? Ya, kalau itu sih bukan salah resolusinya. Kita sendiri aja yang memang nggak bisa disiplin. Resolusi–termasuk di dalamnya …
Lagi-lagi ngomongin resolusi keuangan nih. Klasik ya? Tapi yah, momen tahun baru ini memang jadi waktu yang pas buat berbenah sih. Siapa pun kamu, terutama buat yang sudah “dapat pelajaran berharga” dari tahun 2020, 2021, sampai 2022 yang rasanya bakalan menjadi tahun-tahun yang nggak akan terlupakan …
Tahun 2022 sudah hampir berakhir. So, gimana? Apakah kamu salah satu yang suka melakukan review keuangan di setiap akhir tahun? Kalau iya, lakukan juga di tahun 2022 ini ya. Review keuangan akhir tahun ini penting untuk dilakukan. Pasalnya, dengan melakukan review keuangan di akhir tahun, kamu …
Ad Blocker Detected
Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors. Please consider supporting us by disabling your ad blocker.
error: Konten dalam blog ini dilindungi oleh hak cipta