Kategori
English

[EF#8] Dear Younger Me

A letter to yourself. A younger you to be exact with 10 years time span. What will you write? For me? Not much. A very short letter indeed. Maybe even the shortest post so far.

Dear Me,
I know that you won’t likely to read this letter. However, just to make it clear I’m you in the next ten years. Yes, older you.
I write this letter answering a challenge from a community that call themselves Blog English Club (which is grammatically incorrect, haha!). Their challenge for this week is to write a letter to younger you, which is you, me in 2005.
Let’s see. Aah, I know that this very moment ten years ago I was still in Surabaya and preparing my college final project or should I say ours? Pretty confusing eh? Haha.
If you asked any advice from me, nothing much I can say. Just be brave, savour every moment and get the best out of anything that happened or will happen in your life. Worry not, you’ll be doing just great.
Nothing that I want to change. Thanks and good luck!
You in the next 10 years.
Writing this letter from a moving Kopaja around Kuningan, Jakarta.

95 tanggapan untuk “[EF#8] Dear Younger Me”

Mas Dani….fotokopi bapak banget o_O
wah demi menyelesaikan misi, ngerjainnya di kopaja ya mas

Gak juga Ra. Soalnya gak ada apa-apa yang penting yang pengen gw omongin ke diri gw di masa lalu. Biarlah dia berjuang dengan caranya sendiri dan gak ada yang oengen gw ubah juga. Hahaha.

kamu lulus bulan apa taun berapa dan? aku kmrn juga nginget2 10 taun yg lalu itu aku baru lulus (aku yg maret ’05) 😀

ya ampuun dulu lo kurus banget yaaa Dan 😀
sekarang mah,…beeuhh makmuuurrrr kalo kata Etty…uhuyyy…;p

Setuju dengan semua komentar di atas: mirip banget dengan ayahnya Mas :haha
Yep, I agree. Sometimes we just have to let our younger self done everything he felt he must do, as had he had chosen different path, maybe ourselves now would have been different, very different…

Hahaha. Saya yang ngilang setahun Om dari kampus. Itu setelah ditinggalin 8bulan dan diancem dosen disuruh cari judul dan pembimbing baru. Makanya dikebut sebulan padahal data dah siap dari sebelumnya.

Loh .. kita memang complicated ya.. Andik itu mbah, dan saya om Sandy. padahal semua sepantaran kkkk

Wiiiih, orang Mandiri.. Dapet salam dari 3355, katanya Selamat Akhir Februari 🙂 Hehehehe…
Anak gw juga copy carbon bapaknya karna pas hamil gw sebel banget sama suami.. Ahahha.. Kejadiannya sama ternyata..

Hahahaha. Ceritanya Ibuk sih gitu Nad. Udahlah jawara silat ganteng lagi. Katanya Bapak ada turunan Belandanya dari kakek-kakek jauhnya. Tapi gak tahu bener apa gak, jadinya pas di gw benyek. Hahaha.

Wuih…itu fotonya bapak yang terang, atau emang kamu lebih keling dari bapakmu Dan? Hihihi..
Englishnya udah tambah manteb nih. BECnya gak usah diganti nama Dan. Kalau mau ganti, kl bisa singkatannya tetep. Nyokap gue punya group juga namanya salah grammarnya gara-gara ibu2 tuek-tuek pada bikin grup trs mau sok-sok bahasa Inggris, tp nyatanya solid banget sampe sekarang. Apalah arti sebuah nama 🙂

hahahahaha. Makasih BuLe. Itu bapak sayah yang emang jauh lebih terang kemana-mana. Sayah emang keliiing. Huhuhu.
Kalo soal namanya masih akan tetep dengan itu dulu BuLe. Hihihi

Ya ampuuuun kirain itu dua2nya kamu loooh…..
Copy paste ini mah wajahnya… 😉

hahaha… i was also thinking why the name is Blog English Club (which is grammatically incorrect)… :v

Dan, klo liat dr nipmu, kmu kelahiran 82 ya? Trus lulus 2005 ya? Berarti kita seangkatan dong dan ya? 😀
Btw, yg laen pd blg mirip, tp kok aku liatnya beda ya? Sekilas emang terlihat mirip krn rambut, bentuk muka, dan telinga mirip. Tp klo diperhatikan, beda sih mukanya Dan..matanya, idung, mulut, gk sama semua kurang niat apa coba ini merhatiinnya? hahaahaahaha

Betul. 82 lahir. 05 bukan tahun lulus, tahun masuk ke perusahaannya itu Lis. Haha.
Nah semua orang yang ketemu di dunia nyata itu bilang gw mirip Ibuk karena garis muka gw gak ada sedikitpun garis bule/arabnya. Justru adek gw ya g kayak arab gitu dan mirip banget ama bokap gw Lis. Pengamatan yang bagus sekali! 🙂

I thought the old photo is yours, then I read previous comments and compared those photos for the second time. 😀 At first glance, you and your father seem similar, but if I look closely, there are some differences :).
Nice letter, Mas Dani. I like your idea to not interfere with your past. You encourage younger you instead :).

Wow! this is a great thing! Everybody is now writing in English.
Dani…aku tadi bingung..kok orang-orang pada komen soal fotokopi wajah Bapakmu.. yang mana? yang mana?eh..ternyata itu foto dari 2 orang yang berbeda ya? kupikir tadinya itu younger you dan older you lho Dan…

We are trying to post in English consistently every Friday Mbak Dani. It’s a community named Blog English Club that we started 2 months ago and now we have more than 100 active members. 😀
Hihihi. Sorry for the misleading picture. 😀

let it flow aja ya broo…and thanks for God always… nice to nowing you and lets be friend

Perkenalkan, saya dari tim kumpulbagi. Saya ingin tau, apakah kiranya anda berencana untuk mengoleksi files menggunakan hosting yang baru?
Jika ya, silahkan kunjungi website ini http://www.kumpulbagi.com untuk info selengkapnya.
Oh ya, di sana anda bisa dengan bebas mendowload music, foto-foto, video dalam jumlah dan waktu yang tidak terbatas, setelah registrasi terlebih dahulu. Gratis 🙂

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Konten dalam blog ini dilindungi oleh hak cipta
Exit mobile version