Kategori
Dana Pendidikan Perencanaan Keuangan

Mahalnya Punya Anak: Tak Semua Punya Nyali dan Memilih Childfree

Iya, memang benar bahwa memiliki anak bisa menjadi hal yang sangat mahal. Ada berbagai macam biaya yang harus dikeluarkan untuk membesarkan dan membiayai kebutuhan seorang anak, seperti biaya makan, pakaian, sekolah, kesehatan, hobi, dan masih banyak lagi. Namun, banyak orang yang menganggap bahwa kebahagiaan yang diberikan oleh anak-anak lebih berharga daripada segala biaya yang harus […]

Kategori
Perencanaan Keuangan

Ini Dia Contoh Financial Planning Pribadi untuk Gaji Rp4 Juta

Merencanakan keuangan pribadi memerlukan strategi dan kedisiplinan, terutama ketika pendapatan kita terbatas, seperti dengan gaji Rp4.000.000 per bulan. Namun, dengan contoh financial planning yang baik dan perencanaan keuangan yang cermat, siapa saja bisa memastikan bahwa uang yang kita miliki dapat digunakan secara efektif untuk memenuhi kebutuhan hidup. Bahkan bisa dimanfaatkan untuk mencapai tujuan finansial jangka […]

Kategori
Perencanaan Keuangan

Nikah Gratis alias Rp0? Di KUA Saja, Tetap Butuh Biaya

Nikah gratis di KUA lagi jadi tren nih di kalangan generasi Z dan milenial akhir. Gimana denganmu? Apakah kamu termasuk dari mereka yang, “Nikahnya gratis aja. Uangnya buat honeymoon.” Atau, “Nikah di KUA aja, gratis. Uangnya buat DP rumah.” Atau bisa jadi, “Ke KUA aja, uangnya bisa diinvestasiin.” Bisa jadi, kamu termasuk yang, “Nikah itu […]

Kategori
Perencanaan Keuangan

Wacana Jalan Berbayar: Bikin Anggaran Transportasi Melonjak?

Rencana jalan berbayar di Jakarta sepertinya tinggal menunggu waktu untuk direalisasikan. Meskipun ya, masih dalam wacana, katanya. Gimana? Kira-kira apakah berpengaruh terhadap keuangan kamu? Pasalnya, ini nanti bakalan masuk ke anggaran transportasi kan? Jika misalnya sehari-hari rutemu banyak melintasi jalan berbayar ini, hmmm … kira-kira bakalan seberapa ya, penambahan pengeluarannya? [toc] Menilik Sejenak Kebijakan Electronic […]

Kategori
Perencanaan Keuangan

Contoh Perencanaan Keuangan Pribadi untuk Freelancer

Halo, para #PemburuProyekan! Bagaimana nih, tahun baru kalian? Semoga di tahun ini, proyek moncer yak! Amin! Mari saling mengaminkan. Yang keduanya, semoga perencanaan keuangan pribadi kamu juga lebih baik. Gimana? Butuh contoh perencanaan keuangan pribadi supaya tahun ini keuanganmu lebih baik? Kasih dah! So, kalau memang di tahun 2022, keuangan kamu masih acak-acakan, nah, ini […]

Kategori
Perencanaan Keuangan

Keuangan Sehabis Liburan Nelangsa? Ayo, Lakukan 5 Hal Ini!

Apa kabar yang baru pulang dari liburan akhir tahun? Sehabis liburan, apakah tubuh dan pikiran kamu lebih fresh sekarang? Siap untuk mengais rezeki lagi demi segenggam berlian? Ataukah, sehabis liburan malah loyo—apalagi ditambah keuangan yang morat-marit? Aduh, kalau ternyata yang terakhir yang kamu alami, turut prihatin deh ya. Ya, memang gitu sih. Kadang ya sudah […]

Kategori
Perencanaan Keuangan

Review Keuangan Akhir Tahun 2022 untuk Siap Lebih Baik di Tahun 2023

Tahun 2022 sudah hampir berakhir. So, gimana? Apakah kamu salah satu yang suka melakukan review keuangan di setiap akhir tahun? Kalau iya, lakukan juga di tahun 2022 ini ya. Review keuangan akhir tahun ini penting untuk dilakukan. Pasalnya, dengan melakukan review keuangan di akhir tahun, kamu jadi tahu apa saja yang kurang oke dalam pengelolaan […]

Kategori
Perencanaan Keuangan

UMR Naik Tetap Merasa Tak Cukup? Simulasi Bikin Anggaran untuk Gaji Rp4 Juta Yuk!

Sejumlah pemerintah daerah telah mengumumkan UMR naik masing-masing sesuai kondisi untuk 2023 mendatang. Kebijakan ini sesuai dengan Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 18 Tahun 2022 tentang Penetapan Upah Minimum Tahun 2023. Besaran UMR naik ini juga enggak boleh sembarangan lo. Ada formulanya yang memperhitungkan juga variabel pertumbuhan ekonomi, inflasi, dan indeks lainnya. Meskipun ada tuntutan buruh […]

Kategori
Perencanaan Keuangan

Contoh Kegiatan Perencanaan Keuangan yang Semestinya Dikuasai oleh Siapa Saja

Sepertinya sekarang (seharusnya) setiap orang sudah sadar akan arti pentingnya perencanaan keuangan. Pasalnya kalau tidak, ya kita sendiri yang akan mengalami kesulitan di masa yang akan datang. Tapi, mungkin masih ada yang pengin tahu, contoh kegiatan perencanaan keuangan pribadi itu apa saja sih? Mungkin karena terlalu luas juga. Pasalnya, mikirin duit dan penggunaannya itu berarti […]

Kategori
Business Investasi

Perencanaan Bisnis: Pengertian dan Komponen yang Harus Diketahui

Bagi sebagian orang menjadi pengusaha sukses adalah cita-cita yang diidam-idamkan, termasuk bagi orang yang saat ini tertarik untuk terjun dalam dunia bisnis. Karena itu, perencanaan bisnis yang matang jadi kunci. Yes, inilah yang kadang masih belum maksimal. Padahal, saat menjalankannya, punya perencanaan bisnis yang komprehensif—seperti halnya punya perencanaan keuangan untuk mencapai tujuan finansial—itu enggak saja […]

error: Konten dalam blog ini dilindungi oleh hak cipta
Exit mobile version