Sudah dengar tentang konten YouTube yang kini bisa digunakan sebagai jaminan pinjaman bank? Hal ini sudah resmi dengan terbitnya Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2022 tentang Ekonomi Kreatif, tanggal 12 Juli 2022. Nah, dalam salah satu pasalnya disebutkan, bahwa Peraturan Pemerintah ini akan berlaku 1 tahun …
Social crowd funding atau penggalangan dana secara daring melalui platform crowd funding telah menjadi semakin populer dalam beberapa tahun terakhir. Platform crowd funding memberikan kesempatan bagi individu atau organisasi untuk menggalang dana dari masyarakat secara luas dan efektif. So, memang kita pernah bahas sih di blog …
Adanya fintech payment gateway sekarang ini membantu banyak aspek dalam hidup kita. Melalui fintech payment gateway, perusahaan dapat menerima pembayaran melalui berbagai kanal, seperti kartu kredit, debit, atau dompet digital. Kita sendiri sebagai konsumen juga dimudahkan untuk bertransaksi. Ibaratnya, ke mana-mana nggak bawa dompet nggak papa …
Iya, memang benar bahwa memiliki anak bisa menjadi hal yang sangat mahal. Ada berbagai macam biaya yang harus dikeluarkan untuk membesarkan dan membiayai kebutuhan seorang anak, seperti biaya makan, pakaian, sekolah, kesehatan, hobi, dan masih banyak lagi. Namun, banyak orang yang menganggap bahwa kebahagiaan yang diberikan …
Merencanakan keuangan pribadi memerlukan strategi dan kedisiplinan, terutama ketika pendapatan kita terbatas, seperti dengan gaji Rp4.000.000 per bulan. Namun, dengan contoh financial planning yang baik dan perencanaan keuangan yang cermat, siapa saja bisa memastikan bahwa uang yang kita miliki dapat digunakan secara efektif untuk memenuhi kebutuhan …
We Are Social menyebutkan, bahwa di bulan Januari 2022, seperti yang dikutip dari Data Indonesia, jumlah pengguna aktif media sosial di Indonesia telah mencapai 191 juta orang. 88.7%-nya menggunakan WhatsApp. Sementara pengguna Instagram dan Facebook ada sebesar 84.8% dan 81.3%. Setelah itu baru pengguna TikTok dan …
Beberapa waktu yang lalu, kita sudah membahas mengenai Dana Pensiun Pemberi Kerja di blog ini. Boleh lo, kalau mau diceki-ceki lagi; buat reminder atau kalau memang belum baca. Nah, yang kali ini kita akan bahas jenis dana pensiun yang lain, yaitu Dana Pensiun Lembaga Keuangan atau …
Nikah gratis di KUA lagi jadi tren nih di kalangan generasi Z dan milenial akhir. Gimana denganmu? Apakah kamu termasuk dari mereka yang, “Nikahnya gratis aja. Uangnya buat honeymoon.” Atau, “Nikah di KUA aja, gratis. Uangnya buat DP rumah.” Atau bisa jadi, “Ke KUA aja, uangnya …
Semakin banyak orang berinvestasi saham belakangan. Tak hanya membeli saham-saham bluechip atau yang memang sudah aktif diperdagangkan, kini orang juga seakan berebut untuk bisa investasi saham IPO. Sejak akhir tahun 2022 lalu, banyak “bocor” berita tentang sederetan perusahaan yang siap IPO di tahun 2023. Nah, ternyata …