Cara investasi uang yang benar akan memberikan hasil yang optimal. Setuju? Yes, investasi dari penghasilan yang didapat sekarang sudah jadi gaya hidup, ya kan? Apalagi untuk orang-orang yang sudah masuk ke usia produktif, yaitu para milenial dan sebagian gen Z. Fakta membuktikan, bahwa 70% investor yang …
Mumpung masih muda, berinvestasilah. Supaya nanti bisa pas waktunya menuai, hasilnya bisa dirasakan nikmatnya. Mau investasi di mana, itu tergantung tujuannya. Salah satu instrumen yang sering direkomendasikan adalah reksa dana. Lalu, bagaimana cara investasi reksa dana yang legit? Sebenarnya sih, di antara instrumen lain, cara investasi …
Para perencana keuangan mungkin sepakat, bahwa reksa dana adalah instrumen investasi yang relatif rendah risiko, dan bisa jadi merupakan instrumen yang ramah investor pemula. Mengapa? Well, untuk sebagian orang, memilih produk investasi memang bukan perkara yang mudah, apalagi untuk investor pemula. Rasa takut pastinya ada, dan …