Dampak Pinjaman Online terhadap Skor Kredit dan Cara Mengelolanya
Pinjaman online atau fintech lending kini makin populer di Indonesia. Kemudahan akses dan proses yang cepat jadi alasan utama banyak orang menggunakannya. Cukup lewat aplikasi, pinjaman sudah bisa cair dalam hitungan menit. Layanan ini banyak dipakai orang, terutama saat butuh dana mendesak—meskipun konsep ini ya enggak …