Instrumen investasi sekarang banyak banget ya. Yah, tapi yang bisa dianggap investasi beneran mah ya, kayaknya tetep-tetep aja. Salah satunya investasi obligasi. Kenapa sih kita perlu investasi? Ya banyak alasannya. Salah satu yang terbesar adalah karena kita punya musuh bernama inflasi. Jangan remehkan, tapi inflasi bisa …
Memiliki passive income barangkali menjadi salah satu tujuan finansial sebagian besar orang. Ya, siapa sih yang enggak pengin menambah pemasukan bulanan? Tentu semua orang, termasuk kamu, juga ingin memiliki pemasukan tambahan juga. Nah, salah satu cara untuk bisa mendapatkan pemasukan tambahan adalah dengan memiliki passive income …
Oke, obligasi ritel di blog ini baru gue tulis 4 kali. Gak kayak reksadana yang kayaknya rauwis-uwis ya gue bahasnya. Dan meskipun obligasi ritel ini bisa dikeluarkan oleh lembaga lain selain negara, saat ini baru negara yang menerbitkan surat hutang buat dibeli investor individu. Trus kenapa …