Margot Robbie, salah satu aktris papan atas Hollywood, baru-baru ini menjadi perbincangan hangat. Di salah satu pemberitaan, dia bercerita bahwa dia sudah melunasi utang hipotek rumah ibunya. Tindakan mulia ini menjadi bukti nyata dari empati dan tanggung jawabnya sebagai seorang anak kepada orangtuanya. Ibunya, lebih spesifik. …
Pinjam uang antara teman sering kali menimbulkan masalah yang rumit dan penuh dengan dilema. Pasalnya ya, kita semua tuh penginnya ya bisa membantu teman yang berada dalam kesulitan. Cuma, kadang kondisi keuangan kita sendiri atau pertimbangan lain membuat kita harus menolak permintaan tersebut. Bagaimana kita bisa …
Perjanjian pra nikah, sering kali dianggap sebagai langkah yang tidak romantis atau bahkan pesimis. Padahal perjanjian ini memiliki peran penting dalam melindungi kepentingan kedua calon pasangan dan menciptakan fondasi yang kuat untuk pernikahan yang harmonis. Ya, belakangan soal perjanjian pra nikah ini jadi agak hits gegara …
Hayooo … kenapa? Kamu pegawai atau karyawan juga? Dan, apakah kamu juga menganggap gaji pegawai yang kamu terima terlalu kecil? Persoalan ini memang persoalan sejuta umat sih, dari dulu sampai sekarang. Mau UMR naiknya seberapa pun, teteup … Gaji pegawai itu terlalu kecil! Alasan Mengapa Gaji …
Gelombang PHK sepertinya belum akan usai. Bahkan banyak pihak memprediksi, fenomena ini akan berlanjut hingga tahun depan, seiring proyeksi datangnya resesi global 2023. Wah, sepertinya akan semakin banyak orang yang harus bertahan hidup dengan uang pesangon yang diberikan. Memang uang pesangon ini bisa beberapa kali gaji. …
Ngomongin duit lagi ya. Biar tambah puyeng aja sekalian hari Senin ngomongin duit lagi. Nulis pengalaman pribadi aja yang masih sering kegoda promo kartu kredit gak jelas yang pastinya di ujung ngabisin duit aja. Meskipun temen pengaruh dan banyak sedikitnya pengeluaran dipengaruhi gaya hidup, emang benteng …