Pensiun dini telah menjadi impian bagi banyak orang yang mendambakan kehidupan yang lebih tenang, terlepas dari hiruk-pikuk pekerjaan harian. Kamu juga ya? Buktinya, kamu “nyasar” di artikel ini. Yah, meskipun terdengar sangat menarik, pensiun dini membutuhkan perencanaan yang matang agar kualitas hidup pasca-pensiun tetap terjaga. Artikel …
Pengin tahu cara investasi uang? Tapi bingung harus punya modal berapa dan apa saja yang kudu disiapkan? Bagaimana cara investasinya? Well, sebenarnya, cara investasi uang itu bisa mulai dari modal berapa pun. Kamu punya uang Rp100 ribu, Rp1 juta, apalagi Rp10 juta—semua bisa kok menguntungkan! Era …
Saat ini banyak masyarakat Indonesia yang lebih tertarik untuk membuka bisnis atau usaha sendiri dibanding berkerja di kantor. Alasannya adalah untuk menghasilkan pendapatan jangka panjang yang lebih dari bekerja di kantor. Sayangnya nih, keinginan tersebut sering kandas karena adanya keterbatasan modal usaha. Tapi ya emang sih. …
Iya, kenapa masih saja banyak yang terjebak pinjaman online langsung cair tanpa ribet itu? Buktinya, sampai dengan awal tahun 2021 kemarin, YLKI menerima aduan yang 33%-nya terkait sektor keuangan dengan sebagian besar mengeluhkan soal pinjol ini. Mari kita telusuri “jejak” so called pinjaman online langsung cair …
Sepertinya perlu banget nih untuk share cara kerja pinjaman online secara khusus lagi nih. Beberapa waktu yang lalu, baca di sebuah portal media online nasional tentang berita mengenai YLKI yang menerima ribuan aduan di tahun 2019, dan ternyata sebagian besarnya merupakan aduan yang terkait dengan pinjaman …
Memiliki passive income barangkali menjadi salah satu tujuan finansial sebagian besar orang. Ya, siapa sih yang enggak pengin menambah pemasukan bulanan? Tentu semua orang, termasuk kamu, juga ingin memiliki pemasukan tambahan juga. Nah, salah satu cara untuk bisa mendapatkan pemasukan tambahan adalah dengan memiliki passive income …
Kamu dah coba belom mengembangkan dana dengan pendanaan di P2P lending? Risiko yang ada di instrumen pengembangan dana ini sepadan kok kalo menurut gue. Bisa sampe 22%an setahun! Apalagi instrumen pinjaman di Asetku ini dijamin sama asuransi kredit. Keamanannya cukup terjamin-lah menurut gue. Nanti gue jelaskan …