Dari data Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) terakhir, tercatat jumlag investor pasar modal telah mencapai kurang lebih 4 juta orang pada Juni 2022. Angka ini jauh melonjak dibandingkan tahun 2021 yang saat itu jumlahnya 3.4 juta. Sementara, 99.79% di antaranya merupakan investor ritel. Iya, seperti kita-kita ini. Dari data yang sama, ternyata juga diperoleh fakta […]