Kategori
Perencanaan Keuangan Tips Hemat

Mengatasi Pengeluaran Berlebih saat BBM Naik

Apa kabar setelah BBM naik harga? Masih terus lancar, atau sudah mulai goyang nih? Sepertinya prank-prank pemerintah masih terus akan terjadi sih ke depannya. Ya, enggak menyalahkan. Pasalnya, gejolak ekonomi dunia di luar sana memang lagi ngadi-adi, kalau orang Jawa bilang. Harga minyak mentah semakin melaju tak terjangkau, sementara masyarakat Indonesia masih mengandalkan subsidi. Bahkan, […]

Kategori
Perencanaan Keuangan

5 Alasan Pentingnya Membuat Perencanaan Keuangan

Sebagian dari kamu mungkin masih belum paham, apa pentingnya sebuah perencanaan keuangan pribadi. Lah ya, duit-duit sendiri, dapetinnya juga susah payah. Terserahlah mau dipakai buat apa pun. Nggak perlu pakai catat-catat, males amat. Mungkin gitu ya? Ya, nggak salah sih. Kan memang duit-duit sendiri, makanya bebas aja mau dipakai buat apa pun. Malesin emang, kalau […]

Exit mobile version