Masih ragu aja mau investasi? Kenapa sih? Takut penipuan? Kan ada bank. Cara investasi di bank bisa jadi jalan ninja buat kamu yang masih pemula banget, takut ditipu, dan minta level aman yang di atas rata-rata. Ya, sebenarnya sih, kalau buat yang sudah biasa, bisa tahu mana yang abal-abal dan mana yang serius. Tapi, buat […]
Tag: surat berharga negara
Pengin tahu cara investasi uang? Tapi bingung harus punya modal berapa dan apa saja yang kudu disiapkan? Bagaimana cara investasinya? Well, sebenarnya, cara investasi uang itu bisa mulai dari modal berapa pun. Kamu punya uang Rp100 ribu, Rp1 juta, apalagi Rp10 juta—semua bisa kok menguntungkan! Era digital saat ini membuat para investor bisa bergerak tanpa […]