Jika kamu memilih saham sebagai instrumen investasi untuk mengantarmu mencapai tujuan keuangan, maka kamu perlu mempelajari analisis laporan keuangan dengan benar. Memang, zaman sekarang. Apalagi di tengah inflasi yang meningkat, kalau menabung saja untuk mencapai tujuan keuangan, rasanya enggak bakalan terkejar. So, kadang kita memang perlu memasukkan saham dalam portofolio, terutama jika kamu punya tujuan […]
